MATERI AJAR
Nama Sekolah : SD Al Azhar 2 Bnadar Lampung
Kelas/Semester : 6/2(Dua)
Hari/tanggal : Kamis, 01-04-2021
Tujuan Pembelajaran :
- Siswa mengerjakan latihan soal persiapan Ujian Sekolah
- Sebagai bahan persiapan/evaluasi setelah LUS
Assalamualaikum,wr.wb
Salam Olahraga untuk anak anak Pak guru kelas 6 sd al azhar 2 bandar lampung.
Apa kabar anak sholeh sholeha pak guru
Mudah-mudahan
kalian dalam keadaan sehat semua yaaa dan selalu tetap semangat dalam
menjalankan aktivitas Jasmani maupun Rohani dirumah .....Aamiin
Ingat selalu jaga protokol kesehatan anak sholeh sholeha semuaaaaa👍
Pada petemuan kali ini bapak akan memberikan latihan soal untuk persiapan Ujian Sekolah, mudah-mudahan bermanfaat dan sebagai bahan evaluasi. Simak
baik-baik tiap butir soal dari bapak yaaa nak.Untuk lebih lengkap nya
kalian bisa buka buku cetak penjas sebagai bahan panduan dalam mengerjakan tugas ini😊
Soal.
1. Istilah
menggiring
bola dalam permainan sepak bola disebut……………….
a. Passing c.
Heading
b. Shooting d.
Dribbling
2. Jumlah
pemain sepak bola dalam satu regu adalah……….
a. 6 c. 5
b. 12 d. 11
3. Istilah bola menyentuh tangan pada pernainan sepak bola disebut
………………..
a. Offside c. Handsball
b. Free kick d. Corner kick
4. Pemain yang mendapat kartu kuning pertama
mendapatkan…………………..
a. Tendangan bebas c. Peringatan dari wasit
b. Keluar lapangan pertandingan d. Kartu merah
5. Permainan
sepak bola adalah termasuk permainan …………….
a. Bola kecil c. Bola beranting
b. Bola besar d. Bola tangan
6. Jika terjadi offside pada permainan
sepak bola,maka akan dilakukan……………………….
a. Tendangan gawang b. Tendangan bebas
c. Tendangan penalti d. Tendangan
sudut
7. Induk
organisasi sepak bola Indonesia adalah...........
a. PBSI c. FIFA
b. PSSI d. PBVSI
8. Tugas
kiper dalam permainan sepak bola adalah ………………
a. Menjaga gawang c. Bertahan
b. Menyerang d. Memimpin pertandingan
9. Yang
memimpin jalannya pertandingan sepak bola disebut ……
a. Wasit c. Hakim garis
b. Official d. Penonton
10. Lama waktu
dalam permainan sepak bola adalah…………
a. 2 x 45 menit b. 2 x 30 menit
c. 2 x 20 menit d. 2 x 15 menit
11. Permainan Engklek dilakukan dengan melompat menggunakan
satu kaki. Melompat dengan satu kaki adalah cara untuk melatih……
a. Kecerdasan
b. Kelincahan
c. Keseimbangan
d. Kelenturan
12. Keterampilan dasar yang dilakukan dalam permainan
engklek adalah………
a. Melempar
b. Menangkap
c. Melompat
d. Menari
13. Berikut yang bukan termasuk contoh permainan tradisional
adalah.............
a. Engklek c. Bola basket
b. Gobak sodor d. Boi boian
14. Contoh dari gerak Manipulatif adalah ………
a. Berjalan
b. Memutar
c. Lari
d. Melempar
15. Contoh dari gerak Lokomotor adalah ...............
a. Menangkap
b. Menekuk
c. Memutar
d. Berjalan
16. Contoh dari
gerak Non Lokomotor adalah
...............
a. Menendang
b. Menangkap
c. Lari
d. Memutar
17. Permainan gobak sodor membutuhkan kombinasi gerak………
a. Jalan , lari
dan lompat
b. Jalan ,
lompat dan lempar
c. Lompat dan
lempar
d. Lari , lompat
dan lempar
18. Gerak berjalan pada permainan gobak sodor dilakukan
dengan tujuan………
a. Menunggu
kesempatan melewati garis
b. Menunggu
lawan lelah
c. Mengecoh
lawan
d. Berlindung
dari serangan lawan
19. Gobak sodor membutuhkan kerjasama.Apabila tidak dapat
bekerjasama akibatnya adalah…….......
a. Sulit menang c. Dapat bermain
dengan baik
b. Menghindari
kesalahan d. Mudah menang
20. Lompat
tali bermanfaat bagi kesehatan karena ...............
a. Saat melompat akan melatih otot-otot tubuh terutama otot kaki
b.
Sangat menyenangkan
c. Dimainkan orang banyak
d. Membutuhkan banyak tenaga
Jika ada pertanyaan atau soal yang bapak berikan kurang jelas silahkan chat di kolom komentar.Terimakasih🙏
Baik
silahkan kalian kerjakan soal-soal tersebut sebagai bahan evaluasi ( Tulis soal dan pilih salah satu jawabannya ) dan dokumentasikan berbentuk
foto😉
Pesan
dari Pak Iilham untuk anak sholeh dan sholeha semua selalu jaga
Kesehatan,Pola makan,Waktu beristirahat,Jangan lupa berolahraga dan On
time dalam beribadah😊😊. Selalu fokus dengan materi yang selalu Pak Ilham sampaikan dan jangan malas untuk membaca yaa nak🙏
Baik
untuk pertemuan hari ini bapak rasa cukup ,kita lanjut lagi di minggu
depan. Akhir kata
Wabillahit taufiq wal hidayah, Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.